Desain rumah minimalis kini telah menjadi idaman banyak orang. Selain praktis dan fungsional, rumah minimalis juga sangat cocok diterapkan di lahan yang terbatas. Yang menjadi masalah adalah penempatan furniture yang tidak tepat. Dalam hal ini penataan furniture menjadi aspek yang cukup penting. Biasanya pemilik rumah cenderung meminta pertimbangan kepada ahli desain interior untuk dibuatkan perabotan yang cocok dan sesuai dengan rumah minimalis miliknya. Tak perlu kawatir, Efrata Interior siap menjawab masalah Anda.
Furniture rumah minimalis Semarang di dominasi dengan bentuk sederhana, tanpa banyak aksen namun terlihat simpel, modern dan elegan. Jika Anda salah dalam memilih furniture, kesan rumah minimalis yang ingin anda munculkan tidak akan tampak yang akan membuat ruangan terasa sempit.
Anda tinggal di Semarang sedang berburu furniture Semarang yang tepat untuk rumah anda? Perhatikan tips berikut ini dalam memilih furniture untuk rumah minimalis Anda.
1. Pertama pilihlah Ukuran yang Minimalis
Untuk ruangan yang minimalis, Anda harus memakai furniture rumah yang minimalis juga. Ini akan membuat rumah Anda menjadi lebih luas.
2. Pilih Bahan Furniture yang Tepat
Sebelum Anda memilih furniture , sebaiknya Anda menentukan terlebih dulu konsep ruangan yang akan Anda pilih, apakah konsep ruangan tersebut, klasik, modern atau futuristik. Perabotan berbahan kayu sangat cocok digunakan untuk konsep ruangan klasik, sedangkan kombinasi kaca yang dikombinasikan dengan logam aluminium atau besi bisa digunakan untuk konsep modern maupun futuristik.
Anda tidak harus menggunakan perabotan mewah untuk membuat ruangan rumah minimalis Anda terlihat menarik, karena dengan menggunakan industri rumah tangga akan lebih efektif serta murah dengan hasil yang bagus pula.

Konsep Klasik

Konsep Futuristik
3. Cari lah Furniture Satu Set
Untuk membuat ruangan lebih menawan Anda bisa memesan furniture pada kami dalam bentuk satu set, sehingga bisa Anda sesuaikan dengan kebutuhan Anda. Misalnya Kitchen Set, Wardrobe, TV set, Office Set, dan lain sebagainya.
Dengan memilih furniture satu set, akan memudahkan Anda untuk mengaplikasikan dalam ruangan rumah minimalis Anda.
4. Desain perabot
Desain perabot dengan presisi yang tegas menjadi ciri khas pada arsitektur maupun perabotan rumah minimalis. Oleh sebab itu Anda bisa memilih meja atau kursi yang memiliki desain perabotan minimalis sederhana, sedikit, ataupun tanpa ornamen. Dengan memilih aksesoris yang minim dan ornamen minim tersebut bisa memudahkan Anda melakukan perawatan selain itu ruangan terksesan lebih lapang sehingga cocok jika diterapkan pada rumah minimalis.
Itulah tips memilih furniture rumah minimalis. Semoga tips di atas dapat bermanfaat untuk Anda.
Melayani: Jasa Kontraktor interior di Semarang
EFRATA INTERIOR
Telp : Denny 62- 85640220094 (WA/ SMS / Tlp)
Email: dennyprawibowo@gmail.com